Selamat datang di San Afri Awang Online. Terima kasih telah mengunjungi website saya. Website ini merupakan media komunikasi publikasi online karya ilmiah yang telah saya buat. Semoga dengan adanya media ini bisa lebih banyak ilmu pengetahuan yang bisa saya sebarkan kepada seluruh insan kehutanan di Indonesia.



Penguatan Sertifikasi Kayu Rakyat Dalam Proses Legalitas Kayu

Category : Makalah

Departemen Kehutanan telah mengeluarkan Kebijakan mengenai penatausahaan hasil hutan. Penatausahaan hasil hutan bertujuan untuk mengetahui peredaran kayu. Peraturan demi peraturan telah dikeluarkan oleh Dephut untuk memperbaiki sistem tata usaha hasil hutan. Salah satunya kebijakan tebaru dalam...

Selengkapnya » Penguatan Sertifikasi Kayu Rakyat Dalam Proses Legalitas Kayu

Pembelajaran Dari Kemitraan PHBM

Category : Makalah

Luas hutan negara yang dikelola oleh Perhutani sekitar 2.926.949 Ha, yang terdiri dari 1.811.814 berupa hutan produksi, hutan lindung 627.937 Ha dan 442.198 berupa hutan konservasi. Menurut data dari Departemen Kehutanan dan Perhutani pada tahun 2002, lahan hutan yang paling kritis dalam kawasan...

Selengkapnya » Pembelajaran Dari Kemitraan PHBM

Kehutanan Masyarakat : Konsep, Peluang, Dan Tantangan

Category : Makalah

Bangsa dan negara Indonesia sedang mengalami perubahan saat ini. Perubahan ini bukan tiba-tiba, tetapi telah dimulai sejak tahun 1970 an. Pergolakan politik dalam negeri dan tarik menarik kepentingan antar elit politik, kolaborasi elit politik dan pengusaha, pengusaha dan militer, dan penguasa...

Selengkapnya » Kehutanan Masyarakat : Konsep, Peluang, Dan Tantangan